Hajijatim.id – Tersedia beragan cara download lagu dari YouTube yang mudah bagi para pencinta musik. Ada yang menggunakan aplikasi tambahan, tetapi ada pula yang tidak. Kamu hanya perlu link tayangan ylagu yang ingin diunduh dari YouTube supaya dapat diubah formatnya menjadi MP3.
Dalam kegiatan bermusik, seringkali banyak orang yang ingin mendengarkan suatu lagu secara berulang. Tetapi kadang lagu yang diinginkan tidak tersedia di dalam aplikasi pemutar musiknya. Mereka pun akhirnya memutuskan untuk memutarnya lagu di YouTube.
Sayangnya, pemutaran lagu di YouTube masih menyimpan kekurangan. Bukan hanya soal kuota yang terkuras, melainkan karena pemutarannya hanya bisa online.
Bahkan ketika ponsel dalam kondisi mati karena tidak disentuh, lagu yang sedang diputar di YouTube akan terjeda. Alhasil, kamu harus memastikan ponsel tetap dalam keadaan standby agar musik tidak tiba-tiba terhenti.
Akan tetapi saat ini kami tidak perlu khawatir lagi dengan masalah tersebut. Sebab kamu bisa mengunduh tayangan YouTube dengan mudah. Bahkan cara download lagi dari YouTube ini juga punya banyak metode yang bisa dicoba, hingga gratis.
Cara Download Lagu dari YouTube ke MP3 Tanpa Aplikasi
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, cara download lagu dari YouTube kini semakin beragam. Bahkan kamu tidak perlu mengunduh aplikasi lain untuk bisa mendapatkan file musik.
Kamu hanya perlu situs yang menawarkan layanan untuk mengunduh lagu. Biasanya website tersebut banyak dan mudah ditemukan di internet.
Kehadirannya itu pun akan memudahkanmu dalam mendapatkan lagu kesukaan. Terlebih, kamu juga tidak perlu berlangganan terlebih dahulu untuk bisa menikmatinya. Nah, inilah sejumlah cara download lagu dari YouTube yang telah dirangkum dari berbagai sumber.
Menggunakan Situs Savefromnet
Savefromnet adalah situs yang menawarkan layanan untuk mendownload lagu dari YouTube. Bahkan, situs ini sangat populer di kalangan pencinta musik. Ini karena situs webnya mudah dan cepat.
Cara download lagu dari youtube menggunakan savefromnet di antaranya sebagai berikut:
- Temukan video lagu yang formatnya ingin diubah
- Buka video dan ketuk ikon bagikan dan pilih salin atau salin tautan di browser
- Buka halaman Savefromnet melalui browser
- Tempel/paste link video yang telah disalin tersebut pada kolom yang tersedia
- Pastikan video yang telah akan diunduh. Jika salah, harap tentukan format file terlebih dahulu
- Klik pada opsi Download kemudian tunggu beberapa saat hingga proses pengunduhan selesai
- Tentukan lokasi penyimpanan dan ganti nama file lagu YouTube yang baru saja diunduh
- Apabila sudah, buka dan dengarkan file lagu di aplikasi musik
- Selesai
Melalui X2Convert
Selain itu, kamu punya cara lain untuk download lagu dari YouTube. Salah satunya melalui X2Convert. Cara penggunaan situs ini mirip dengan cara pertama, yang menggunakan Savefromnet. Kamu cukup menyalin tautan video yang diinginkan ke situs web mereka. Untuk mempelajari lebih lanjut, berikut panduan lengkapnya:
- Pilih dan buka video lagu YouTube yang ingin diunduh
- Salin teks tautan video di bagian atas layar atau melalui ikon bagikan di bawah video
- Kunjungi situs web X2Convert
- Tempel teks tautan yang telah disalin pada kolom yang tersedia
- Pilih kualitas dari lagu yang ingin diunduh
- Ketuk opsi Dapatkan MP3/Dapatkan Tautan MP3
- Klik menu Unduh kemudian tunggu hingga unduhan selesai
- Buka file yang sudah diunduh kemudian putar lagu hasil download dari YouTube di aplikasi pemutar musik
- Beres
Cara Download Lagu dari YouTube Lewat Y2mate
Situs Y2mate juga bisa kamu pilih bilamana ingin mencoba website penyedia pengunduhan lagu dari YouTube. Sama seperti kedua cara sebelumnya, metode ini juga sangatlah mudah, cepat, dan tentunya gratis.
Inilah beberapa langkah cara download download lagu dari YouTube yang bisa kamu ikuti:
- Tentukan dan buka video lagu YouTube yang akan diunduh
- Salin teks link video yang ada di bagian atas layar atau lewat ikon share yang ada di bawah video
- Kunjungi situs y2matecom di browser atau dengan menambahkan hurup ‘PP’ di alamat video sebelum .com lalu enter
- Tempel/paste teks link yang sudah disalin di kolom yang tersedia
- Muncul beberapa opsi download
- Pilih file yang ingin diunduh
- Tunggu hingga proses pengunduhan selesai
- Buka file lalu dengarkan lagu yang diunduh dari YouTube di aplikasi pemutar musik
- Selesai
Lewat Web Mp3-now
Cara download lagu dari youtube selanjutnya adalah dengan memakai website Mp3-now. Ini cukup mudah dan nyaman untuk digunakan. Kamu pun hanya memerlukan tautan teks dari video lagu yang ingin diunduh dan didengarkan di berbagai perangkat, dari ponsel hingga laptop/PC/komputer.
Berikut panduan lengkapnya:
- Buka Youtube dan pilih tayangan video dari lagu yang ingin diunduh
- Salin tautan di bagian atas atau klik ikon bagikan dan pilih salin tautan
- Kunjungi situs mp3-now
- Masukkan salinan teks lengkap dari link tersebut pada kolom yang tersedia lalu klik opsi Convert
- Pilih kecepatan pengunduhan kemudian klik opsi Unduh .mp3
- Klik pada opsi Unduh dan tunggu hingga proses beres
- Periksa file yang diunduh dengan mendengarkannya melalui aplikasi pemutar musik
Cara Download Lagu dari YouTube Lewat YTMP3
Rekomendasi cara download lagu dari youtube tanpa aplikasi selanjutnya tidak kalah praktis. Kamu akan mendapatkan kemudahan dari pengunduhan atau menggunakan aplikasi ini. Terlebih, tampilan dari websitenya juga cukup sederhana. Berikut cara menggunakannya:
- Buka halaman Youtube dan pilih video dari lagu yang ingin diunduh
- Salin tautan di bagian atas atau klik ikon bagikan dan pilih salin tautan
- Kunjungi situs web ytmp3
- Masukkan isi link secara lengkap pada kolom yang tersedia, lalu pilih format yang ingin didownload
- Pilih opsi Konversi YouTube ke MP3 dan tunggu hingga selesai
- Klik opsi Unduh
- Tunggu unduhan selesai lalu periksa file unduhan
- Selesai
Pakai Website OnlineVideoConverter
Cara selanjutnya yang dapat dicoba adalah dengan menggunakan website OnlineVideoConverter. Melalui website ini, kamu dapat menggunakan layanan tersebut di berbagai browser favorit pada perangkat ponsel atau laptop. Langkah-langkah penggunaannya sederhana, cepat, dan gratis.
- Buka YouTube kemudian pilih lagu yang ingin diunduh lewat browser
- Salin tautan video, lalu buka situs web Online Video Converter
- Tempel tautan video yang sudah disalin sebelumnya dari YouTube
- Tentukan format dan kualitas suara yang ingin diunduh
- Klik Mulai lelu tunggu proses download selesai
- Setelah selesai, klik opsi unduh
Pakai ClipConverter
Situs ClipConverter juga memungkinkan para pencinta musik untuk mengunduh lagu dari YouTube dengan mudah serta dalam waktu cepat. Sama seperti panduan sebelumnya, proses pengunduhannya sangatlah mudah.
Supaya tidak kebingungan, berikut ini panduan selengkapnya untuk mengunduh lagu di YouTube lewat ClipConverter.
- Pilih video lagu YouTube yang diinginkan
- Salin tautan video, berikutnya kemudian buka halaman ClipConverter
- Tempel salinan tautan di kolom yang sudah tersedia berikutnya pilih opsi Lanjutkan
- Pilih format audio yang ingin diunduh, dari mp3, mp4 hingga m4a
- Pilih tombol Mulai, lalu tunggu sistem mengubah video menjadi audio
- Jika sudah, klik opsi Unduh file
- Selesai
Menggunakan YouTube Music Premium
Di dalam YouTube, kamu juga bisa menemukan kenikmatan fitur menarik berupa Music Premium. Seperti namanya, ini merupakan suatu wadah bagi para pencinta musik untuk menikmati berbagai lagu tapi dengan caranya tersendiri. Berikut tutorialnya.
- Buka aplikasi YouTube Music
- Pilih video yang ingin diunduh dalam format MP3
- Pilih ikon unggah/unduh, lalu pilih opsi Audio Saja
- Klik opsi Unduh lalu tunggu sebentar
- Selesai, file lagu yang sebelumnya kamu download juga bisa diputar secara offline
Akhir Kata
Mengunduh lagu dari YouTube kini sudah bukanlah hal yang sulit. Kamu bisa memanfaatkan berbagai situs atau website sehingga tidak perlu lagi mengunduh aplikasi tambahan. Dengan menggunakan website tersebut, kamu bisa lebih praktis dalam mendapatkan lagu yang diinginkan. Semoga bisa membantu dan selamat mencoba!
Baca Juga: