Bagi para penggemar anime, mungkin akan suka dengan game yang bernama Forbidden Playground Mod APK. Game yang satu ini, memungkinkan para pemain untuk bisa memberikan berbagai instruksi pada si karakter.
Ya, genre dari game ini adalah simulasi, sehingga para pemain bisa menikmati permainan dengan santai namun tetap terasa menyenangkan. Bisa dibilang jika Forbidden Playground masih tergolong sebagai game baru, sehingga belum banyak diketahui orang.
Namun perlu untuk diketahui, bahwa game tersebut hanya diperuntukkan bagi kamu yang sudah cukup umur alias 18+. Jika kamu merasa cukup umur dan tertarik dengan game ini, langsung saja simak beberapa penjelasan yang ada di bawah ini.
Mengenal Forbidden Playground
Forbidden Playgroundadalah sebuah game simulasi dengan visualisasi yang sangat baik dan unik, sehingga disukai banyak orang. Pada intinya, para pemain akan mendapatkan kontrol permainan secara penuh atas karakter yang ada di dalam game.
Pemain juga bertugas untuk memecahkan berbagai teka-teki yang ada untuk memenangkan permainan. Selain itu, kamu juga dapat melakukan interaksi serta menjelajahi dunia untuk mengumpulkan koin dan koin tersebut bisa digunakan untuk membeli banyak item.
Misalnya saja membeli baju dan keperluan lain, yang akan membuat si karakter merasa bahagia. Tentu saja game yang satu ini dapat dimainkan dengan mudah dan santai, tanpa harus memacu adrenalin. Kamu bisa memainkannya untuk mengisi waktu luang dan menghabiskan waktu bosanmu.
Review Singkat Forbidden Playground Mod APK
Namun yang kita bahas pada kesempatan kali ini bukan versi original, melainkan Forbidden Playground Mod APK yang menghadirkan keseruan lebih banyakn. Versi modifikasi ini tentu saja memungkinkan para pemain untuk lebih eksplorasi terhadap konten di dalamnya.
Ya, bisa dibilang jika versi modifikasi ini jauh lebih baik dari versi original dari game 18+ tersebut. Jadi kamu akan menemukan jauh lebih banyak fitur tambahan yang keren dan juga menarik di dalam versi Mod Forbidden Playground.
Misalnya saja seperti koin tidak terbatas, yang bisa langsung kamu gunakan untuk membeli berbagai item di dalam game secara bebas. Selain itu, setiap item yang sudah terbuka sejak awal sehingga kamu tidak perlu repot-repot menyelesaikan misi untuk membukanya.
Fitur-fitur Forbidden Playground Mod APK
Seperti yang telah diketahui, hal paling menarik yang akan kamu temukan dari Forbidden Playground Mod APK ini adalah fitur-fitur yang tersemat di dalamnya. Nah, kurang lebih seperti di bawah ini beberapa fitur tambahan yang akan kamu rasakan jika mendownloadnya.
1. Koin dengan jumlah tidak terbatas
Sama seperti kebanyakan game yang lain, Forbidden Playground ini menggunakan sistem koin dimana koin tersebut bisa digunakan untuk membeli berbagai macam item dalam game. Namun pada versi originalnya, jumlah koin yang dimiliki terbatas dan akan habis jika terus digunakan.
Berbeda dengan versi modifikasi, dimana kamu akan mendapatkan koin tak terbatas sejak awal. Koin tersebut nantinya bisa langsung digunakan untuk membeli semua item yang ada di dalam toko.
2. Semua item sudah terbuka
Dalam game ini, item adalah berbagai barang yang dapat pemain gunakan. Tentu saja item-item tersebut berguna agar para pemain bisa lebih mudah saat bermain game. Terlebih lagi untuk menaikkan level, dibutuhkan item-item yang memang sudah mumpuni.
Untung saja, pihak pengembang dari Mod ini telah memberikan fitur berupa semua item yang sudah terbuka. Jadi kamu bisa langsung menggunakan semua fitur yang dibutuhkan tanpa perlu menunggu.
3. Bebas dari segala jenis iklan
Karena game yang satu ini masih tergolong sebagai game yang baru saja dirintis, maka masih ada banyak iklan yang akan ditemui selama dimainkan. Bagi sebagian besar pemain, tentu saja iklan yang tiba-tiba muncul terasa mengganggu bahkan bisa merusak mood dan malas untuk memainkannya lagi.
Namun tidak versi modifikasi ini, dimana kamu sudah tidak akan melihat satu pun iklan saat memainkannya. Sehingga kamu bisa lebih nyaman tanpa ada gangguan iklan sama sekali.
4. Memberikan berbagai macam perintah
Salah satu yang menarik dari Forbidden Playground Mod APK ini adalah fitur yang memungkinkan kamu untuk melakukan berbagai macam perintah. Jadi apapun perintah yang kamu berikan, maka si karakter akan mengikuti dan melakukan perintah tersebut.
Inilah yang membuat banyak orang tertarik untuk memainkannya, karena mereka bisa merasakan sensasi seperti berinteraksi dengan seseorang di dunia nyata.
Download Forbidden Playground Mod APK
Dari penjelasan mengenai fitur Forbidden Playground Mod APK di atas, tentu saja kamu merasa tertarik untuk segera mendownloadnya, bukan? Namun, aplikasi dan game versi modifikasi saat ini memang sudah tidak diizinkan lagi di platform resmi seperti Google Play Store dan App Store.
Jadi jika kamu ingin memainkannya, maka bisa mendownload dari link download Forbidden Playground Mod APK yang ada di bawah ini.
Karena ukuran file APK dari game tersebut yang tergolong cukup besar, maka pastikan sisa memori HP kamu cukup dan koneksi internet lancar, ya! Jangan sampai ada masalah saat proses download, karena bisa saja game gagal diinstall.
Cara Install Forbidden Playground Mod APK
Setelah berhasil mendownload file APK dari Forbidden Playground versi modifikasi, tahapan berikutnya yang harus dilakukan adalah menginstal file tersebut. Nah, bagi yang belum pernah menginstal file APK simak dan ikuti langkah-langkah berikut ini.
Langkah pertama, silahkan buka dulu menu Pengaturan atau Settings di HP kamu.
Scroll ke bawah, temukan dan buka menu Keamanan dan Aksesibilitas.
Di dalam menu tersebut, cari aplikasi yang kamu gunakan untuk download file APK seperti halnya Google Chrome.
Geser toggle di bagian sampingnya untuk mengaktifkan opsi Sumber Tidak Dikenal.
Langkah berikutnya, buka File Manager dan buka folder Download.
Sekarang tap pada file APK dan pilih opsi Pasang atau Install.
Nah, kamu hanya perlu menunggu hingga proses instalasi aplikasi benar-benar selesai.
Apa Aman Forbidden Playground Mod APK Digunakan?
Berkaitan dengan Forbidden Playground versi Mod yang proses modifikasinya dilakukan oleh pihak ketiga, tentu saja timbul pertanyaan soal keamanan dari game tersebut. Seperti yang telah diketahui, bahwa game semacam ini memang rawan membawa virus atau malware yang berbahaya untuk sistem ponsel.
Jadi kamu harus berhati-hati pada saat menggunakannya, dan langsung hapus game jika terjadi suatu hal yang sekiranya mencurigakan. Namun sampai saat ini belum pernah ada kasus yang mengatakan adanya masalah dari para pengguna versi mod dari game tersebut.
Forbidden Playground Mod APK memang sangat menarik untuk dimainkan. Nikmati semua fitur tambahan yang ada, dan buatlah si karakter merasa bahagia. Jangan lupa juga untuk menyelesaikan setiap tantangan dengan baik agar level kamu bisa naik dengan cepat.